Computex 2018 News

Gigabyte Umumkan AORUS DDR4 DRAM

Gigabyte melebarkan sayapnya dengan terjun ke dunia memory. Mereka baru saja memperluas branding AORUS dengan memperkenalkan memory DDR4 dibawah nama yang sama. Lini yang dinamakan AORUS RGB DDR4 DRAM tentunya akan bersanding dengan produk seperti motherboard, graphic card dan gaming peripheral yang sama-sama bernaung dibawah nama AORUS. Spesifikasi dari memory ini belum diumumkan secara resmi, […]